Selamat Datang di Website Resmi Desa Langonsari Kecamatan Pameungpeuk Kabupaten Bandung SOTK Menuju Kabupaten Bandung BEDAS "Bangkit Edukatif Dinamis Agamis dan Sejahtera" Desa Langonsari

Artikel

Penyemprotan Disinfektan di Wilayah Desa Langonsari

31 Maret 2021  SURYANA NURSOLIDAH, S.T.  1.205 Kali Dibaca  Info Lokal Desa

 Upaya pencegahan penyebaran covid-19 diwilayah Desa Langonsari Kecamatan Pameungpeuk Kabupaten Bandung, Pemerintah Desa, Babinsa Serta Babinkamtibnas bersama Tim Relawan covid-19 Desa Langonsari melakukan penyemprotan Disinfektan. 

Dalam upaya pencegahan penyebaran covid-19, Pemerintah bersama Tim Relawan covid-19 Desa Langonsari terus melaksanakan upaya pencegahan dengan cara melakukan penyemprotan Disinfektan di tempat umum dan rumah-rumah masyarakat.

Penyemprotan disinfektan dilakukan di tempat-tempat umum seperti Mesjid, Perkantoran Desa dan Sekolah.

E.Wiharsa selaku Kepala desa Langonsari sekaligus menjadi Ketua Tim relawan covid-19 menyampaikan bahwa “Pelaksanaan penyemprotan Disinfektan ini sudah yang kesekian kalinya guna bertujuan agar dengan salah satu cara tersebut kita bisa memutus mata rantai penyebaran virus corona di daerah Desa Langonsari”.

“Penyemprotan Disinfektan adalah salah satu pencegahan penyebaran virus, namun sebagai masyarakat kita juga bisa melakukan pencegahan dengan banyak cara seperti, tetap menjaga Kesehatan selalu menjaga Kebersihan, sering-sering cuci tangan dan masi banyak cara-cara yang sudah dihimbaukan Pemerintah”, 

“Kami selaku Pemerintah dan seluruh masyarakat Desa Langonsari berharap agar kiranya penyebaran virus tesebut akan segera berlalau dan Negara ini bisa pulih”, harap E.Wiharsa.

;

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Aparatur Desa

Back Next

 PESONA DESA LANGONSARI

 Peta Desa

 Komentar

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jl. Cibiuk No. 67a, Langonsari, Pameungpeuk
Desa : Langonsari
Kecamatan : Pameungpeuk
Kabupaten : Bandung
Kodepos : 40376
Telepon : 02287800000
Email : pdlangonsari@bandungkab.go.id

 Peta Wilayah Desa